Mobil antik adalah gambar mobil-mobil dengan model yang sudah tertinggal jaman atau kuno, namun ada pula yang mengartikan akan makna dari kata antik tersebut dengan pengertian barang mewah yang tidak semua orang bisa memilikinya dengan model yang unik dan hanya orang-orang tertentu yang bisa memilikinya. Barang antik atau barang kuno tersebut memiliki harga jual yang sangat tinggi di banding dengan harga ketika barang tersebut ketika di terbitkan. Mungkin hal itu di karnakan barang tersebut sudah tidak di produksi dan menjadi barang yang sangat langka.
Umur untuk mobil yang sudah sangat
tua, bisa mempengaruhi harga jual yang sangat tinggi untuk mobil antik
tersebut. Jika mobil-mobil yang di produksi pada jaman sekarang bisa
mencapai ratusan juta, maka untuk harga mobil antik harganya bisa 10
kali lipat dari harga mobil pada umumnya. Baiklah bagi anda yang senang
dengan koleksi gambar-gambar mobil antik, berikut koleksi gambar yang
akan saya bagikan kepada anda semua, selamat menimati keindahan mobil
antik di bawah ini.
1. Rolls-Royce 1904 10 hp dua tempat duduk
2. Mercedes-Benz 1929 38/250 SSK Jewels 1929
3. Shelby Daytona Cobra 1965
4. Bugatti Type 57SC 1937
5. Mercedes-Benz 540K 1937
6. Ferrari 330 TRI / LM Testa Rossa1962
7. Bugatti Type 41 Royale Chassis 1931
8. Ferrari GTO 1962 1962
9. Ferrari 250 GT 1962
10. Ferrari 250 Testa Rossa (TR) 1957
Tidak ada komentar:
Posting Komentar